Retail Insurance
Dapatkan berbagai pilihan produk perlindungan melalui telemarketer ataupun melalui mitra ritel kami.
AMAN
Perlindungan khusus untuk Anda, nasabah setia Home Credit Indonesia!
CriticaLifeCOVER

CriticaLifeCOVER - Perlindungan untuk Kamu dan Pasanganmu
Hidup bersama orang tercinta setiap detiknya sangat berharga. Pergunakan waktumu sebaik mungkin untuk merencanakan proteksi masa depan keluarga dari risiko hidup yang bisa datang kapan saja.
CriticaLifeCOVER merupakan program kerja sama antara PT Home Credit Indonesia dan PT Equity Life Indonesia.
Asuransi Jiwa Kredit
Asuransi Jiwa Kredit (AJK) adalah program asuransi yang dirancang untuk memberikan perlindungan dan rasa aman terhadap jiwa debitur atas risiko meninggal dunia sehingga pengembalian kredit sesuai dengan jadwal.
Smart Traveller Plus
Produk asuransi jiwa dan asuransi kecelakaan diri yang memberikan perlindungan atas risiko meninggal dunia, cacat tetap.
Family Income Care
Produk Asuransi Family Income Care adalah produk asuransi jiwa yang memberikan perlindungan Asuransi Jiwa Berjangka dan Asuransi Kecelakaan
Family Maxi Care
Family Maxi Care adalah produk asuransi yang memberikan perlindungan Asuransi Kecelakaan diri dari risiko meninggal dunia dan cacat tetap total yang dapat diperpanjang setiap tahunnya.
Smart Lady Protection

Di era modern ini, wanita mengemban berbagai macam peran baik dalam dunia karir maupun dalam rumah tangga. Namun tahukah Anda bahwa wanita lebih rentan terhadap penyakit dibandingkan pria? Apalagi semakin meningkatnya angka kasus penyakit yang hanya diderita oleh wanita seperti kanker payudara dan kanker serviks. Untuk itu sangatlah penting bagi Anda wanita karir, ibu rumah tangga, maupun keduanya untuk memiliki perlindungan yang komprehensif.
Di sinilah Smart Lady Protection hadir untuk membantu Anda. Sebagai asuransi berjangka yang dapat diperpanjang hingga sebelum usia 65 tahun, Smart Lady Protection tidak hanya memberikan manfaat Perlindungan Jiwa namun juga perlindungan jika pertama kali terdiagnosa salah satu dari 5 penyakit kritis yang sering kali diderita oleh wanita seperti kanker payudara, kanker rahim, Lupus, Rematik dan Osteoporosis.
Smart Critical Care

Usia muda bukan berarti bebas dari penyakit kritis karena faktanya penyakit kritis tidak mengenal usia dan dapat terjadi pada siapa saja termasuk diri sendiri diri dan juga keluarga yang Anda sayangi. Terlebih jika menderita Penyakit Kritis yang pastinya akan membutuhkan biaya yang mahal untuk pengobatan dan juga saat pemulihan kesehatan.
Disinilah Smart Critical Care dapat membantu Anda. Sebagai asuransi berjangka yang dapat diperpanjang hingga sebelum usia 65 tahun, Smart Critical Care tidak hanya memberikan manfaat Perlindungan Jiwa namun juga Pertanggungan jika Anda ataupun anggota keluarga Anda pertama kali terdiagnosa salah satu dari 7 Penyakit Kritis yang sering kali diderita oleh orang dewasa ini seperti stroke, kanker, gagal ginjal, pembedahan/operasi yang berhubungan dengan organ jantung dan mayor yang tercantum dalam kontrak Polis Smart Critical Care.
Pro Family
Hanya dengan Rp 67.000 per bulan, dapatkan santunan biaya pendidikan sebesar Rp 1.500.000/bulan.
Pro Accident
Hanya dengan Rp70.000 per bulan dapatkan perlindungan jiwa hingga Rp100.000.000
Smart Hospital Plan
Santunan harian maks s/d 365 hari dalam setahun untuk rawat inap di RS akibat sakit atau kecelakaan